Acara Pisah Sambut di BPS Kabupaten Tapanuli Tengah - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Tengah

Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Tapanuli Tengah di Jl. N. Daulay, 22611 Pandan (pada Hari Kerja Senin-Kamis pukul 08.00-15.30 WIB dan Jumat pukul 08.00-16.00 WIB)

Acara Pisah Sambut di BPS Kabupaten Tapanuli Tengah

Acara Pisah Sambut di BPS Kabupaten Tapanuli Tengah

13 Desember 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya


Horas Tapteng! 

“Setiap pertemuan pasti ada perpisahan. Tapi mari rayakan setiap pertemuan dan perpisahan itu” -Binara Tua J. Simanjuntak

Jum’at, 13 Desember 2024, BPS Kabupaten Tapanuli Tengah mengadakan acara Pisah Sambut untuk melepas pegawai yang melaksanakan tugas di tempat baru dan menyambut pegawai yang baru datang di BPS Kabupaten Tapanuli Tengah.
Terima kasih Ibu Vicera Romindo Toga Torop dan Bapak Binara Tua J. Simanjuntak atas dedikasi dan kontribusinya selama ini untuk BPS Kabupaten Tapanuli Tengah. Terima kasih telah memotivasi dan menjadi teladan bagi pegawai lainnya. Sampai jumpa di lain hari dan semoga sukses di perjalanan baru! 
Serta selamat datang dan selamat bergabung di BPS Kabupaten Tapanuli Tengah untuk Muhamad Hozinul Asror dan Tayasi Ditoresmi Gayatri. Semoga bisa memberikan kinerja terbaiknya di BPS Kabupaten Tapanuli Tengah!

#BPSTapteng
#DataMencerdaskanBangsa
#STMJ
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Tapanuli Tengah (BPS - Statistics of Tapanuli Tengah Regency)Jl. N. Daulay

22611 Pandan

Telp (0631) 371082

Faks (0631) 372066

Email : bps1204@bps.go.id   

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik